Saturday, 13 July 2024

BERPARTISIPASI DALAM LATIHAN SAR NASIONAL PERGURUAN TINGGU KE VII, UKM PRAMUKA UNM CETAK PRESTASI

Pada hari Senin , 08 Juli 2024, Peserta Latihan SAR Nasional  Perguruan Tinggi Ke VII Tahun 2024 Di Universitas Mataram, Lombok, NTB,  Mengutus Sebanyak 3 ( Tiga ) Orang peserta perwakilan Universitas Negeri Makassar yang terdiri dari 1 (Satu ) orang putra yaitu Rifky Hidayat , serta 2 (Dua) orang putri Yaitu Siti Ashifa Nurul Qalby Dan Jumri Annisa.

Kegiatan Ini Di ikuti sebanyak 12 Perguruan Tinggi yang Ada di Indonesia. Kegiatan Latihan SAR Nasional ini Berlangsung Selama 1 Minggu , Terhitung dari tanggal 8 sampai 13 Juli 2024 Di Universitas Mataram Kampus 2 Dan Bumi Perkemahan Gunung Aur, Lombok Tengah.

Tak hanya menjadi peserta partisipan, Kontingen Universitas Negeri Makassar mendapat 2 (dua) penghargaan yakni, Juara I Lomba Tandu dan Juara III Lomba Pemasangan Webbing. Prestasi ini menyimpan jejak sejarah dalam kegiatan Latihan SAR Nasional Perguruan Tinggi VII Se Indonesia ini.

Siap, Sigap, Sedia 

Latsarnas Perti VII


Penulis : Siti Ashifa Nurul Qalby

Editor & Publikasi : Humas UKM Pramuka UNM

Load disqus comments

0 comments